"Ada Agung (Mulyadi) dan ada juga Patrich (Wanggai). Selain mereka, kami masih ada beberapa pemain lain," ucap Soler menjelaskan.
(Baca Juga: MotoGP San Marino 2018 - Andrea Dovizioso Belum Merasa Puas meski Sukses Kuasai Hari Pertama)
Pada kesempatan itu, Soler menyentil PSSI terkait pemanggilan Febri ke timnas Indonesia.
Ia menilai timnas memanggil Febri tetapi tidak tahu kondisi sang pemain.
(Baca juga: Pelatih asal Brasil Ini Yakin Wacana Liga 1 Tanpa Striker Impor Tak Akan Terwujud)
PSSI dikatakan Soler cuma bisa minta pemain saja ke klub, tanpa melihat keadaan terakhir pesepak bola yang bersangkutan.
"Saya pikir mereka harus tanya dulu kondisi Febri bagaimana," ujar Soler.
(Baca juga: Sepakan Penalti Son Heung-min Gagal, Timnas Korsel Tetap Menang pada FIFA Matchday)
"Bukan cuma Febri, tetapi semua yang dipanggil timnas," katanya menegaskan.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar