Tak hanya itu, Persib adalah pemuncak klasemen sementara Liga 1 2018 dengan mengemas 41 poin.
Sementara itu, Persija tertinggal lima poin dari Persib dan duduk di peringkat keempat.
(Baca juga: Jelang Piala Dunia 2018 Gagal Lawan Israel, Argentina Lawan Irak Bulan Depan)
”Besok, kami harus benar-benar bekerja keras karena melawan tim yang ada di posisi pertama,” ujar Teco.
”Namun, kami juga harus bisa berpikir positif untuk mendapatkan poin di sini.”
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar