Kendati demikian, pria asal Cilacap, Jawa Tengah tersebut amat menghormati kebijakan yang telah ditetapkan oleh stakeholder sepak bola Indonesia tersebut.
(Baca juga: Direktur Utama Persija Mengharap Peran Pemerintah untuk Redakan Ketegangan di Medsos)
Namun, ia juga berharap situasi ini tidak berlangsung lama.
"Saya hanya hormati setiap keputusan federasi, tapi jangan lama-lama," ujarnya menambahkan.
Piala Asia U-16 - Rekam Jejak Calon Lawan Indonesia di Perempat Final, Siapa yang Harus Ditakuti? https://t.co/D6yPCDwslH
— BolaSport.com (@BolaSportcom) September 28, 2018
Penghentian Liga 1 2018 sendiri lantaran seorang The Jak Mania meregang nyawa sebelum laga Persib Bandung kontra Persija Jakarta, Minggu (23/9/2018).
Kejadian itu menyedot perhatian seluruh elemen sepak bola tanah air, termasuk negara dalam hal ini Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI).
(Baca juga: Riko Simanjuntak Tanggapi Situasi Sepak Bola Indonesia: Karena Ulah Kemarin, Semua Kena Imbas)
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | Bali.tribunnews.com |
Komentar