Seusai jeda, Perseru bermain menyerang dan langsung memiliki peluang emas pada menit ke-49.
Namun, kiper Teja Paku Alam sukses menyelamatkan bola dari tendangan bertubi-tubi.
(Baca Juga: Jelang Hadapi Persija, Pelatih Barito Jelaskan Alasan Keterpurukan Timnya)
Pada menit ke-54, petaka datang kepada tim tamu setelah wasit memberikan kartu merah kepada Sílvio Escobar karena melakukan protes keras.
Dengan keunggulan jumlah pemain, Sriwijaya FC sukses mencetak gol kedua lewat sepakan dari Nur Iskandar pada menit ke-59.
(Baca juga: Piala Asia U-19 2018 - Qatar Cetak Empat Gol saat Extra Time dan Lolos ke Piala Dunia U-20 2019)
Pada menit ke-74, Beto, sapaan Alberto, sukses mencetak gol ketiga bagi Sriwijaya FC dengan sundulan memanfaatkan umpan dari Yogi Rahadian.
Memasuki menit ke-83, Sriwijaya FC sukses menambah keunggulan menjadi 4-0 lewat gol dari sepakan Muhammad Ridwan.
(Baca juga: Hasil Mengejutkan Timnas Vietnam pada Laga Berstatus Hybrid Friendlies Jelang Piala AFF 2018)
Gol itu pun bertahan hingga wasit meniupkan peluit akhir babak kedua.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar