(Baca Juga: Mantan Pilar Arema FC Antarkan Perak FA Raih Gelar Juara Piala Malaysia 2018)
“Banyak pemain kami yang dari divisi dua. Pemain itu butuh waktu agar bisa lebih bagus.”
“Saya bukan tidak respek ke mereka. Tetapi saya bicara kenyataan.”
“Ketika kami ingin bersaing, tapi kami tidak bisa berbuat apa-apa dengan materi pemain yang sudah ada,” kata eks arsitek Persipura Jayapura.
Pesimisme Peter Butler mulai muncul setelah PSMS takluk 0-5 di kandang Arema FC, Minggu (28/10/2018).
Padahal sebelumnya saat pekan ke-26 dimana PSMS mampu mencuri poin penuh di kandang Sriwijaya FC, Peter mengaku optimis.
Namun dua laga setelahnya yakni tatkala takluk dari Mitra Kukar dan Arema FC, ia mulai ragu jika PSMS mampu bertahan.
Editor | : | Ramaditya Domas Hariputro |
Sumber | : | suryamalang.com |
Komentar