Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Ingin Kasus Haringga Sirla Terulang, Persija Kembali Beri Himbauan pada The Jak Mania Jelang Hadapi Persebaya

By Nungki Nugroho - Sabtu, 3 November 2018 | 08:46 WIB
 Pemain dan pelatih Persija Jakarta, Sandi Darman Sute dan Stefano Cugurra memberikan keterangan pers pasca laga kontra Persipura Jayapura, di Stadion Mandala, Jayapura, Kamis (25/10/2018).
MEDIA PERSIJA
Pemain dan pelatih Persija Jakarta, Sandi Darman Sute dan Stefano Cugurra memberikan keterangan pers pasca laga kontra Persipura Jayapura, di Stadion Mandala, Jayapura, Kamis (25/10/2018).

Hal ini sebagaimana dikutip BolaSport.com dari Instagram resmi Persija yang diupdate pada Jumat (2/11/2018).

(Baca Juga: 3 Pemain Ini Bisa Gantikan Saddil Ramdani di Timnas Indonesia saat Piala AFF 2018)

"Himbauan The Jak Mania jangan hadir di Stadion GBT," tulis admin Instagram @persijajkt.

Tulisan tersebut ditujukan kepada pengurus dan anggota The Jak Mania supaya situasi kondusif pertandingan tetap terjaga.

Pihak manajemen Macan Kemayoran meminta kepada suporter untuk memberikan doa dan dukungan lewat layar kaca.

Kemudian ditimpali dengan janji permainan terbaik dari Marko Simic dkk saat bersua Bajul Ijo.

(Baca Juga: Piala Asia U-19 2018 - Dua Tim Penakluk Timnas U-19 Indonesia Tumbang, Arab Saudi Jumpa Korsel di Final)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Yuk Jakmania kami tahu kalian suporter yang dewasa. Doakan saja dan dukung dari rumah masing-masing. Kami siap berikan hasil terbaik di Surabaya! __ #PersijaJakarta #PersijaSelamanya

A post shared by Persija Jakarta (@persijajkt) on

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : instagram.com/persijajkt
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sudah Cetak 100 Poin Lebih, Spiker Jebolan Proliga Resmi Dicoret Klub

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136