"Tidak hanya satu posisi saja, kami harus perbaiki secara keseluruhan," kata Gomez menambahkan.
Evaluasi dilakukan Gomez agar Persib segera menemukan penampilan terbaiknya pada sisa kompetisi Liga 1 musim ini.
(Baca juga: PSIS Semarang Vs Persib Bandung - Panpel Lontarkan Kritik Tajam ke Steward)
Terlebih mereka sedang mengejar ketertinggalan poin dari PSM Makassar yang berada di puncak klasemen sementara Liga 1 2018 dengan 54 poin.
Sekaligus tetap membuka kans merebut gelar juara Liga 1 2018, meski harus berjuang ekstra keras.
(Baca juga: Cara Bungkam Timnas Indonesia Dipakai Dua Penyerang Singapura saat Jamu Timor Leste di Piala AFF 2018)
Saat ini, Persib harus puas menempati posisi keempat klasemen sementara Liga 1 2018 dengan masih mengumpulkan 49 poin.
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | persib.co.id |
Komentar