Sama seperti musim-musim sebelumnya, mereka memang tak mematok gelar juara sebagai harga mati.
(Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Mantan Bek PSM Steven Paulle dan Bali United Positif Jalin Kerja Sama?)
Akan tetapi, bila ada kemungkinan juara, Macan Kemayoran tak akan segan-segan untuk menggapai capaian itu.
"Target musim depan pastinya tidak berubah, tetap seperti semula, yaitu (peringkat) tiga sampai satu di liga. Jika bisa mempetahankan gelar, ya Alhamdulillah," ujarnya.
Untuk mewujudkan target itu, manajemen Persija Jakarta berencana mendatangkan tambahan pemain asing dan lokal berkualitas.
Tambahan pemain baru diharapkan bisa membawa skuat Macan Kemayoran lebih berprestasi saat berlaga di kompetisi musim 2019 mendatang.
Apalagi Persija akan berlaga di babak kualifikasi Liga Champions Asia 2019.
(Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Esteban Vizcarra Beri Kode Klub Baru, Peluang Mendekat ke Persija dan Persib)
Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Pemain Persija Jakarta Ditargetkan Bisa Pertahankan Gelar Liga 1.
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | jakarta.tribunnews.com |
Komentar