(Baca juga: Liga Malaysia Bakal Punya Cita Rasa La Liga demi Keuangan Klub yang Stabil)
Namun, El Loco mengaku masih tetap sabar menunggu kepastian dari PSS.
"Sudah ada tawaran dari beberapa klub, tetapi saya ingin tunggu kepastian dari PSS Sleman terlebih dulu. Lebih cepat tentu lebih baik," tuturnya.
(Baca Juga: Striker Pengganti Bruno Silva di PSIS Semarang Wajib Lewati Ujian Ini)
Sebelumnya Manajer PSS, Sismantoro mengaku sudah bertindak cepat dengan memberikan daftar nama pemain yang dipertahankan untuk Liga 1 2019.
Namun, Sismantoro menjelaskan kalau keputusan untuk memperpanjang kontrak para pemain adalah wewenang PT PSS.
(Baca juga: Bawa Anak Asuhnya ke Final Piala AFF 2018, Nasib Pelatih Timnas Malaysia Justru Masih Tanda Tanya)
"Saya selaku manajer PSS Sleman musim lalu sudah sampaikan rekomendasi pelatih sekaligus pemain yang dipertahankan kepada PT," ujar Sismantoro.
"Mengenai wewenang kontrak pemain, semua ada di tangan mereka, PT PSS," katanya.
(Baca juga: Tinggalkan 2018 dan Liga 2 2019 Bakal Diisi Klub yang Numpang Lewat di Liga 1, Ini Daftar Timnya)
(Baca juga: Polemik Jelang Pergantian Tahun, Kapten Timnas Malaysia Menolak Aturan Baru Liga Malaysia)
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar