3. PSMS Medan gagal mempertahankan rekor tak terkalahkan di kandang, lima laga kandang sebelumnya yang mereka lakoni selalu diakhiri dengan kemenangan dan cleansheet.
4. PSPS sukses memperpanjang rekor tak terkalahkan di laga tandang mereka. Sejauh ini PSPS sudah menjalani lima laga tandang yang diakhiri dengan tiga kemenangan dan dua hasil seri.
5. Sejauh ini, kedua tim baik PSMS Medan dan PSPS merupakan tim yang paling dijagokan dan memiliki peluang besar untuk lolos ke babak 16 besar Liga 2.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Stefanus Aranditio |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar