(Baca Juga: Imam Nahrawi: Persiapan Infrastruktur 95 Persen, Atlet Hampir 100 Persen)
Pada Asian Games 2014 di Incheon, Indonesia duduk di peringkat ke-17 dengan perolehan 4 emas, 5 perak, dan 11 perunggu.
Sedangkan Qatar yang duduk di peringkat ke-10, dan kini menjadi target Indonesia di Asian Games 2018, mengoleksi 10 emas dan 4 perunggu.
Jika berhasil mengoleksi 16 medali emas sesuai target dari pemerintah, Indonesia akan duduk di peringkat keenam apabila mengacu kepada hasil akhir gelaran Asian Games 2014.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar