Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manunggaling Valentino Rossi-MotoGP, Rossi adalah MotoGP Itu Sendiri!

By Aditya Fahmi Nurwahid - Rabu, 18 Oktober 2017 | 16:00 WIB
Pebalap Movistar Yamaha dari Italia, Valentino Rossi, mendengarkan penjelasan dari tim mekaniknya seusai menjalani kualifikasi GP Jepang di Twin Ring Motegi, Sabtu (14/10/2017).
TOSHIFUMI KITAMURA/AFP PHOTO
Pebalap Movistar Yamaha dari Italia, Valentino Rossi, mendengarkan penjelasan dari tim mekaniknya seusai menjalani kualifikasi GP Jepang di Twin Ring Motegi, Sabtu (14/10/2017).

Dorna Sport dikabarkan ingin mencari pengganti Valentino Rossi sebagai ikon Yamaha, sebuah tugas besar sang promotor untuk kelangsungan seri balapan ini di masa depan.

Pasalnya, nama Valentino Rossi sudah mendarah daging pada sekian keturunan pecinta balap MotoGP di seluruh dunia.

Pada beberapa daerah di Indonesia, kita masih banyak mendengar sebutan "nonton Rossi" untuk sebuah ajakan menonton perlombaan MotoGP.

Bagaimana tidak, pebalap yang dijuluki The Doctor itu adalah satu-satunya pebalap aktif tersisa yang paling lama memacu kuda besi hingga saat ini.

Sejak debutnya pada musim 1996 bersama tim Scuderia AGV Aprilia di kelas 125 cc, berarti terhitung sudah 21 tahun Rossi melakoni balapan Moto.

Sang pebalap bahkan telah 17 tahun membalap pada kelas Premier, atau kita sebut kelas MotoGP saat ini, sejak bergabung dengan Nastro Azzuro Honda di tahun 2000.

Tidak, kita tidak akan membahas bagaimana Rossi mendapatkan sembilan kelas di berbagai gelar, bukan itu.

Jika kita mengacu pada konsep "syariat-tarekat-hakikat-makrifat", menurut saya hal-hal mengenai juara dunia milik Rossifumi atau mengenai berapa kali berpindah tim, Anda masih melihat Rossi dan MotoGP dalam level Syariat.

(Baca Juga: Ketika Casey Stoner Berkata kepada Valentino Rossi: Ambisimu Melebihi Bakatmu!)

Konsep Syariat merupakan konsep dengan aturan baku yang tak dapat diubah, semacam kalau seorang pebalap mengumpulkan poin terbanyak, ia akan menjadi juara dunia.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : MotoGP.com, Paddock-GP.com, motomazine.com
REKOMENDASI HARI INI

Undian Kualifikasi Piala Asia 2027 - Vietnam Beruntung Tak Satu Grup dengan Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X