Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keterbukaan, Romantisme, dan Gairah Sepak Bola pada Piala Presiden 2018

By Adif Setiyoko - Jumat, 16 Februari 2018 | 14:45 WIB
Cover Piala Presiden 2018. Turnamen ini diikuti 20 tim.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Cover Piala Presiden 2018. Turnamen ini diikuti 20 tim.

Satu hal yang harus selalu diingat ialah sepak bola Indonesia bukan hanya milik kalangan elit saja.

Seluruh lapisan masyarakat yang terdiri dari berbagai strata sosial juga berhak untuk menikmati keberadaan Piala Presiden 2018.

Turnamen ini tak hanya menjadi pesta rakyat yang menghibur, tetapi juga memiliki efek sosial dan ekonomi yang begitu besar.

Terbukti, panpel Piala Presiden 2018 mencoba untuk mengakomodasi ratusan pedagang asongan dan pedagang kaki lima (PKL) untuk mencari nafkah.

Hal ini turut mewujudkan keinginan Presiden Joko Widodo agar Piala Presiden 2018 melibatkan pedagang kecil.

Sehingga, sepak bola yang memiliki fungsi ekonomi turut dirasakan rakyat kecil dan mereka ikut ambil bagian di pesta hiburan rakyat ini.

Tak hanya membeberkan jumlah pendapatan tiket dan total penonton, panpel juga mengumumkan jumlah pedagang asongan yang terlibat dalam setiap pertandingan yang dihelat.

Tak dipungkiri, kehadiran turnamen ini juga jadi magnet bagi para pedagang, karena hadirnya ribuan pendukung tim di stadion mampu menjadi sumber rezeki bagi para pedagang.


Ketua Steering Commitee [SC] Piala Presiden 2018, Maruarar Sirait, berbincang-bincang dengan salah seorang pedagang kaki lima di sekitar Stadion Manahan Solo saat akan menyaksikan laga babak 8 Besar Piala Presiden 2018 antara Mitra Kukar melawan Persija Jakarta, Minggu (04/02/2018) sore.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Salah satu PKL yang merasakan dampak dari kehadiran turnamen ini ialah Kencono.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136