Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Egy Maulana Vikri Bersinar, Syamsir Alam Curhat, Penggemar Usul Banting Setir

By Christina Kasih Nugrahaeni - Kamis, 5 Oktober 2017 | 18:06 WIB
Syamsir Alam berpose usai konferensi pers turnamen U-12 Djoko Purwoko Cup, Sabtu (19/8/2017).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Syamsir Alam berpose usai konferensi pers turnamen U-12 Djoko Purwoko Cup, Sabtu (19/8/2017).

(Baca Juga: Ismed Sofyan Buka-bukaan Karier 15 Tahun di Persija Jakarta)

Syamsir kini tanpa klub dan menyibukkan diri di berbagai kegiatan.

Beberapa waktu lalu Syamsir menjadi tamu di acara wisata alam bertema My Trip My Adventure, yang disiarkan TV lokal tiap akhir pekan.


Syamsir Alam (kiri bawah) dalam acara My Trip My Adventure.(INSTAGRAM.COM/SYAMSIR11ALAM)

Nah, ketika belakangan ini semua perhatian tercurah ke timnas, terutama Egy Maulana Vikri yang bermain cemerlang di Timnas U-19 Indonesia, Syamsir Alam seolah curhat melalui akun Instagram-nya.

Sebagaimana dikutip BolaSport.com dari akun Instagram @syamsir11alam, Syamsir menampilkan foto diri dengan nama lengkap di bagian belakang sambil memegang smartphone.

(Baca Juga: Andik Vermansah Yakin Timnas U-16 dan U-19 Dobrak Dominasi Thailand)

Dalam foto yang diunggah 3 Oktober 2017 itu, Syamsir menulis dalam caption (sesuai kalimat aslinya)," Saya selalu bangga dengan nama di belakang itu..knp?"

"Karna itu pemberian orang tua saya dan akan saya pakai seumur hidup saya..."

"Saya akan terus bangga dengan nama itu karna selama hidup..saya selalu melakukan yang terbaik yang saya bisa demi orang tua,orang2x yang saya cintai dan demi mencari rejeki yang halal..."


Editor : Taufik Batubara
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Arsenal Cuma Hadapi Tim Peringkat 19, Mikel Arteta Diwanti-wanti Tak Ambil Kebijakan Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Villarreal
8
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Verona
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X