5. Kazakhstan
Sylvano Comvalius berada di Kazakhstan untuk bergabung dalam klub Atyrau FC (2011).
4. Kuwait
Sebelum berangkat ke Kazakhstan, Sylvano Comvalius terlebih dulu berada di Kuwait bersama Al Samiya FC.
3. Skotlandia
Sebelum berpindah ke Kuwait, Sylvano sempat menjelajahi Skotlandia dengan bergabung bersama klub Stirling Albion (2010).
2. Malta
Malta atau yang juga dikenal sebagai Republik Malta adalah sebuah negara kepulauan di Eropa Selatan.
Negara yang terdiri dari beberapa pulau yang berada di laut mediterania ini juga pernah disinggahi oleh Sylvano Comvailus.
Sylvano membela klub bernama Hamrun Sparta (2008 - 2009) dan Birrikara (2009-2010) kala berada di negara yang pernah di jajah Inggris tersebut.
1. Belanda
Negara kelahiran Sylvano Comvalius ini menjadi langkah pertama Sylvano Comvalius dalam meniti karier sepak bola.
Di tanah airnya, Comvalius tercatat membela beberapa klub bernama Quick Boys (2008) dan Omniworld FC (2207-2008).
Editor | : | Stefanus Aranditio |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar