"Bahasa dan budaya kita tidak sama karena kita datang dari berbagai kota tapi tujuan kita menjadi satu ! JUARA," ucap akun @fjralf95.
"Bismillah..fight for Indonesia (Bismillah.. Berjuang untuk Indonesia)," kata Ahsan lewat akun @king.chayra.
"We will fight and do the best to be champion in Thomas Cup 2018 (Kami akan berjuang dan melakukan yang terbaik untuk menjadi juara Piala Thomas 2018)," kata akun @hendrasansan.
"BHINNEKA TUNGGAL IKA! (berbeda-beda tapi tetap satu jua) because together we are stronger (karena bersama kami lebih kuat)! LET'S BRING HOME THE TROPHY (Ayo bawa pulang piala Thomas)!!!," tulis akun @marcusfernaldig.
"We are ready for (Kami siap untuk Indonesia)," tulis akun @kevin_sanjaya.
Editor | : | Nina Andrianti Loasana |
Sumber | : | instagram.com |
Komentar