Sebelum berlaga, pesepak bola asal Mesir tersebut memang tidak berpuasa guna menjaga kondisi tubuhnya.
Hal tersebut juga sudah ditegaskan oleh fisioterapis klub Liverpool, Ruben Pons, beberapa waktu lalu.
(Baca juga: Mohamed Salah Cedera Bahu, Presiden Mesir Tak Mau Ketinggalan Turun Tangan)
Mubarak al-Bathali sangat menyayangkan hal tersebut, karena ia mengklaim bahwa Mohamed Salah saat ini merupakan ikon bagi umat Muslim.
Menurutnya, Mohamed Salah saat ini sudah menanggung akibatnya dengan cedera yang dialami.
Demi Timnas Meksiko, Gadis Cantik Ini Rela Ditendang Rekan-rekannya https://t.co/kp1JRc9FN0
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 31 Mei 2018
Editor | : | Muhammad Shofii |
Sumber | : | thesun.co.uk |
Komentar