Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Babak Pertama Liverpool Vs Burnley - Tertinggal Lebih Dulu, The Reds Samakan Kedudukan via Mohamed Salah

By Putra Rusdi Kurniawan - Sabtu, 16 September 2017 | 21:54 WIB
Mohamed Salah (kiri) merayakan gol Liverpool ke gawang Burnley pada partai lanjutan Liga Inggris di Stadion Anfield, 16 September 2017.
PAUL ELLIS/AFP
Mohamed Salah (kiri) merayakan gol Liverpool ke gawang Burnley pada partai lanjutan Liga Inggris di Stadion Anfield, 16 September 2017.

Liverpool bermain imbang 1-1 dengan tamunya, Burnley, pada laga pekan kelima liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (16/9/2017).

Dalam pertandingan babak pertama, Liverpool mencatatkan 67 persen penguasaan bola.

Namun, tim tamu justru unggul terlebih dahulu melalui Scott Arfield pada menit ke-27, setelah memanfaatkan umpan sundulan dari Robbie Brady.

Gol tersebut bermula akibat kesalahpahaman antara Ragnar Klavan dan Joel Matip saat mengawal Chris Woodd sehingga membuat Scott Arfield dengan leluasa mencetak gol ke gawang Simon Mignolet.

(Baca Juga : Link Streaming Liverpool Vs Burnley pada Pekan Kelima Liga Inggris)

Liverpool tak butuh waktu lama untuk menyamakan kedudukan.

Selang tiga menit, tepatnya pada menit ke-30, Mohamed Salah menyamakan kedudukan memanfaatkan umpan panjang dari tengah lapangan yang dilakukan oleh Emre Can.

Tendangan mendatarnya gagal ditahan oleh penjaga gawang Burnley, Nick Pope.

Sisa waktu babak pertama beberapa kali Liverpool membahayakan gawang Burnley, terutama melalui beberapa peluang yang dimiliki oleh Daniel Sturridge dan Muhamed Salah.

Namun, hingga babak pertama berakhir, Liverpool gagal untuk berbalik memimpin.

Liverpool1. Simon Mignolet,17. Ragnar Klavan,32. Joel Matip, 26. Andrew Robertson, 66. Trent Alexander-Arnold, 7. James Milner, 10. Philippe Coutinho, 23. Emre Can, 15. Daniel Sturridge, 9. Roberto Firmino, 11. Mohamed Salah.

Manajer: Juergen Klopp

Burnley29. Nick Pope, 23. Stephen Ward, 2. Mattew Lowton, 6. Ben Mee, 5. James Tarkowski, 16. Stefan Defour, 37 Scott Arfield, 4. Jack Cork, 17 Johan Berg Gudmundsson, 12. Robbie Brady, 11. Cris Wood

Manajer: Sean Dyche

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Komang Sia-siakan Keunggulan 7 Poin, 1 Wakil Indonesia Berakhir Miris pada Babak Pertama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X