Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Membiarkan Pemain Ini Pergi adalah Keputusan Terberat dalam Karier Pep Guardiola

By Taufan Bara Mukti - Senin, 30 April 2018 | 19:41 WIB
  Ekspresi pelatih Manchester City, Pep Guardiola, pada laga penentuan babak 16 besar Liga Champions di Stadion Emirates, Rabu (8/3/2018) waktu setempat.
Oli SCARFF / AFP
Ekspresi pelatih Manchester City, Pep Guardiola, pada laga penentuan babak 16 besar Liga Champions di Stadion Emirates, Rabu (8/3/2018) waktu setempat.

Kendati kerap "membuang" pemain-pemain bintang, namun Guardiola menyebut keputusan menendang Joe Hart dari Manchester City adalah yang tersulit sepanjang kariernya.

"Saya rasa itu adalah keputusan terberat yang saya ambil sejak menjadi manajer," kata Guardiola sebagaimana dilansir BolaSport.com dari Football365.

"Dia adalah pemain yang sangat profesional sejak saya datang, kualitas Joe pun tak saya ragukan," tutur Guardiola lagi.

Memang, sejak kedatangan Guardiola pada 2016 posisi Hart di bawah mistar gawang menjadi tergusur.

Guardiola memboyong kiper Barcelona, Claudio Bravo, ke The Citizens sejak musim perdana dia melatih di sana.

(Baca Juga: Ikrar Setia Juergen Klopp Justru Jadi Jalan bagi Zeljko Buvac Menuju Tim Lain)

Joe Hart pun tergusur dan dipinjamkan ke tim Liga Italia, Torino.

Nahas bagi Man City, Bravo justru dinilai gagal karena kerap melakukan blunder di musim perdananya.

Satu musim berlalu, Hart tak juga mendapat kepercayaan dari Guardiola pada musim 2017-2018.

Guardiola lebih memilih mendatangkan kiper muda Benfica, Ederson, dan kembali meminjamkan Joe Hart.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Untung Besar jika Menang, Jonatan Christie Tanpa Beban Sambut Shi Yu Qi dari Kabut Olimpiade

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X