(Baca juga: Soal Paul Pogba, Jose Mourinho Harus Berkaca pada Sir Alex Ferguson)
"Dia bisa ke Real Madrid, tetapi pada saat itu dia merasa memiliki urusan yang belum terselesaikan di Manchester United," imbuhnya.
Sumber tersebut juga menyebut bahwa gaya permainan Paul Pogba sangat mirip dengan apa yang selalu ditampilkan Zidane saat bermain.
(Baca juga: Bek Chelsea Ini Ingin Hancurkan TV Saat Menyaksikan Undian Liga Champions 2018-2019)
"Paul memiliki gaya dan aksi permainan yang sangat mirip denga Zidane, hal itu merupakan representasi dari apa yang Pogba lihat dan pelajari ketika menyaksikan idolanya bermain," tutup seorang sumber itu.
Zinedine Zidane meninggalkan Real Madrid setelah member tiga gelar Liga Champions berturut-turut.
Dia menjadi sosok terdepan sebagai pengganti Jose Mourinho apabila pelatih asal Portugal itu meninggalkan Theatre of Dreams.
(Baca juga: Pujian Sekaligus Kritikan Toni Kroos untuk Leroy Sane)
View this post on Instagram
Editor | : | Aditya Fahmi Nurwahid |
Sumber | : | mirror.co.uk |
Komentar