Mereka juga masih memiliki James Milnes dan Georginio Wijnaldum, yang bisa membuat perbedaan dan berkembang musim ini.
"Jadi, semuanya akan baik-baik saja," kata Klopp.
Liverpool sepertinya memang tidak terlalu kehilangan Coutinho.
Hal ini terlihat di laga perdana The Reds usai hijrahnya Coutinho ke Barcelona saat menghadapi Manchester City di pekan ke-23 Liga Inggris.
Menghadapi pemuncak klasemen Liga Inggris tersebut, Liverpool sukses memberikan kekalahan perdana bagi The Citizens musim ini dengan menang 4-3 di Anfield.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | mirror.co.uk |
Komentar