Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juergen Klopp Ungkap Alasan Liverpool Tidak Datangkan Pengganti Philippe Coutinho

By Putra Rusdi Kurniawan - Minggu, 21 Januari 2018 | 19:50 WIB
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, merayakan kemenangan kontra Burnley pada laga Liga Inggris di Turf Moor, Burnley, 1 Januari 2018.
OLI SCARFF / AFP
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, merayakan kemenangan kontra Burnley pada laga Liga Inggris di Turf Moor, Burnley, 1 Januari 2018.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengungkapkan alasan mengapa timnya tidak mendatangkan pengganti Philippe Coutinho pada bursa transfer musim dingin ini.

Pada bursa transfer musim dingin ini, Liverpool harus kehilangan Philippe Coutinho setelah sang pemain hijrah ke Barcelona senilai 160 juta euro.

Namun, pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengungkapkan bahwa dirinya tidak akan mendatangkan pemain baru untuk menggantikan peran playmaker Brasil ini.

Pelatih asal Jerman itu ingin mengoptimalkan pemain yang saat ini tersedia di timnya.

Klopp percaya kembalinya Adam Lallana dari cedera dan Alex Oxlade-Chamberlain bisa menggantikan peran Philippe Coutinho di Liverpool.

(Baca Juga : 5 Bintang Amerika Selatan yang Gagal Bersinar Usai Hijrah ke Manchester United, Alexis Sanchez Menyusul?)

"Adam Lallana bukan merupakan pengganti Philippe Coutinho, tapi dia sudah kembali. Dia adalah pemain lini tengah yang bagus, kreatif, dan ofensif," ujar Klopp dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Apakah Lallana memiliki tendangan bebas sama seperti Philippe Coutinho? Tidak, tapi ada banyak hal yang bisa dia lakukan. Dia bisa membuat kami lebih kuat dalam situasi ini," tutur Klopp.


Gelandang Liverpool FC, Alex Oxlade-Chamberlain (kiri), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Manchester City dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool, pada 14 Januari 2018.(OLI SCARFF/AFP)

Menurut sang pelatih, Oxlade-Chamberlain bisa bermain di posisi Coutinho.

Mereka juga masih memiliki James Milnes dan Georginio Wijnaldum, yang bisa membuat perbedaan dan berkembang musim ini.

"Jadi, semuanya akan baik-baik saja," kata Klopp.

Liverpool sepertinya memang tidak terlalu kehilangan Coutinho.

Hal ini terlihat di laga perdana The Reds usai hijrahnya Coutinho ke Barcelona saat menghadapi Manchester City di pekan ke-23 Liga Inggris.

Menghadapi pemuncak klasemen Liga Inggris tersebut, Liverpool sukses memberikan kekalahan perdana bagi The Citizens musim ini dengan menang 4-3 di Anfield.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Jelang Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Dibuat Jengkel oleh Performa Almere City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Villarreal
8
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Verona
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X