Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Barcelona: Pep Guardiola Terlahir sebagai Pemimpin yang Beruntung

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 25 Januari 2018 | 10:41 WIB
Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola (kanan), ketika mendampingi anak-anak asuhnya melakoni laga leg kedua semifinal Piala Liga Inggris kontra Bristol City di Stadion Ashton Gate, Bristol, pada 23 Januari 2018.
GEOFF CADDICK/AFP
Ekspresi Manajer Manchester City, Josep Guardiola (kanan), ketika mendampingi anak-anak asuhnya melakoni laga leg kedua semifinal Piala Liga Inggris kontra Bristol City di Stadion Ashton Gate, Bristol, pada 23 Januari 2018.

"Semua pemain di lapangan kala itu selalu terhubung dengan dirinya di lapangan tengah. Setiap permainan selalu melalui dia. Ronald Koeman mendapat bola lalu memberikan kepada Guardiola, dan dia melakukan sisanya," kata Stoichkov seperti dilansir BolaSport.com dari Goal.

"Ia telah menjadi pemimpin di usia yang sangat muda. Ia juga memiliki karier yang panjang di timnas Spanyol," tutur pria asal Bulgaria itu.

Namun, Stoichkov juga menggarisbawahi keberuntungan Guardiola yang selalu mendapat sokongan dana besar dari manajemen klub yang ia latih.

Guardiola seolah bebas mendatangkan pemain mana pun yang ia mau tanpa memikirkan banderol harga.

"Sebagai seorang pelatih, jika Anda memiliki banyak uang, Anda akan mendapatkan pemain-pemain terbaik di tim Anda. Itu yang terjadi dengan dia di Barcelona, Muenchen, dan Manchester City," ucapnya menambahkan.

Musim ini, Guardiola berpeluang besar menambah jumlah koleksi trofinya.

Manchester City menjadi pemuncak klasemen sementara Liga Inggris dengan selisih 12 poin dari peringkat kedua.

Plus, The Citizens masih tampil dalam 3 kompetisi lain, yaitu Liga Champions, Piala FA, dan Piala Liga Inggris.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X