"Saya akan memberikan Pep wejangan tentang kemunculan tiki-taka yang Johan Cryuff berikan kepadanya," tutur pria berusia 58 tahun itu.
"Saya katakan berkali-kali dalam berbagai kesempatan bahwa tiki-taka bukan ditemukan oleh Guardiola, melainkan oleh 'Flaco' Cryuff," ucapnya menambahkan.
(Baca juga: Lima Klub Malaysia Berhutang Sampai 9 Miliar Rupiah ke Pemain dan Ofisial)
Aktor yang membawa timnas Argentina menyabet juara Piala Dunia 1986 itu juga menjelaskan mengapa Guardiola meraih kesuksesan di Man City, seperti gelar juara Liga Inggris musim lalu.
"Pada saat ini Pep bisa memilih pemain mana pun di dunia yang ia ingini. Itulah mengapa tiki-taka menjadi lebih mudah dimainkan," tandasnya.
View this post on InstagramSiapa kita? INDONESIA!!! . #andikvermansah #timnasindonesia #timnasday #pialaaff2018
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | marca.com |
Komentar