Namun Jose Mourinho justru mengatakan para penonton membuang-buang uang karena menyaksikan laga ini.
(Baca Juga: VIDEO - Kiper Ke-3 Manchester United Menjelma Jadi De Gea)
"Suasana di stadion bagus, tetapi jika saya adalah mereka, saya tidak akan datang. Saya tidak akan menghabiskan uang saya untuk melihat tim-tim ini," tutur mantan pelatih Real Madrid ini.
Padahal, banderol tiket laga Setan Merah vs The Reds dijual dari harga 58 juta pounds atau setara dengan 1 juta rupiah.
Manchester United sendiri dalam laga kontra Liverpool ini tak bisa memainkan pemain terbaiknya karena beberapa pemain utama harus absen karena mendapat libur usai bermain di Piala Dunia 2018.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | bbc.com |
Komentar