Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Muda Belanda Ini Masih Tidak Percaya Bisa Gabung ke Manchester City

By Verdi Hendrawan - Rabu, 1 Agustus 2018 | 03:43 WIB
Bek baru Manchester City, Philippe Sandler.
DOK MANCITY.COM
Bek baru Manchester City, Philippe Sandler.

"Saya sempat mendengar bahwa scout Manchester City sedang memperhatikan penampilan saya, tetapi tidak pernah berpikir bakal hengkang dari PEC Zwolle untuk bergabung dengan Manchester City," kata Philippe Sandler seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

"Awalnya saya hanya berpikir bahwa scout Manchester City datang hanya untuk memantau permainan dan tidak pernah berpikir mereka akan mendekati saya atau PEC Zwolle pada liburan musim dingin lalu untuk berganti klub," tuturnya.

(Baca Juga: VIDEO - Respek, Skuat Timnas U-16 Myanmar Berikan Sujud kepada Suporter Indonesia)

Philippe Sandler merupakan produk hasil dari pembinaan akademi Ajax Amsterdam yang baru memulai karier profesionalnya setelah bergabung dengan PEC Zwolle pada 2016-2017.

Selama mebela PEC Zwolle, bek tengah yang juga bisa bermain sebagai gelandang itu baru menjadi salah satu andalan tim pada 2017-2018 dengan tampil sebanyak 23 kali di Liga Belanda.

Bersama Manchester City, Philippe Sandler harus bersaing dengan Vincent Kompany, John Stones, Aymeric Laporte, Nicolas Otamendi, dan Eliaquim Mangala untuk mendapat kesempatan bermain di pos bek tengah.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas U-20 Indonesia Tiba di Jepang, Siap Jalani 5 Laga Uji Coba Jelang Piala Asia U-20 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X