Akan tetapi, sang pemain mengatakan keinginannya untuk bertahan di Chelsea dan dilatih Maurizio Sarri.
(Baca Juga: 10 Pemain yang Memutuskan Kembali ke Mantan Tim, Leonardo Bonucci Selanjutnya?)
"Manajer memberikan saya kesempatan untuk bermain, itu meningkatkan kepercayaan diri saya," ujar Hudson-Odoi dilansir BolaSport.com dari Goal.
"Saya sangat senang bekerja dengan Maurizio. Gaya dia bermain cocok dengan saya karena saya suka memegang bola dengan lama dan maju ke depan untuk menyerang," ucap dia.
Selain Hudson-Odoi, pemain muda yang mungkin diberi kesempatan bermain oleh Sarri di tim utama Cheslea adalah bek muda Ethan Ampadu.
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar