Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aktivitas Transfer Real Madrid Belum Usai, Raja Gol Klub Jerman Ini Jadi Incaran

By Sri Mulyati - Kamis, 31 Agustus 2017 | 18:49 WIB
Ousmane Dembele (kiri) dan Pierre-Emerick Aubameyang merayakan gol Borussia Dortmund ke gawang Bayern Muenchen dalam laga Piala Jerman, 26 April 2017.
CHRISTOF STACHE / AFP
Ousmane Dembele (kiri) dan Pierre-Emerick Aubameyang merayakan gol Borussia Dortmund ke gawang Bayern Muenchen dalam laga Piala Jerman, 26 April 2017.

Real Madrid kembali menggeliat jelang penutupan bursa transfer musim panas ini.

Zinedine Zidane boleh mengatakan bahwa Real Madrid tak memiliki rencana untuk mendatangkan pemain lagi.

Aktivitas transfer klub berjuluk Los Blancos tersebut memang relatif minim pada musim panas tahun ini.

Madrid hanya mendatangkan Theo Hernandez dari Atletico Madrid dan Dani Ceballos dari Real Betis.

Akan tetapi, Madrid kini justru dikabarkan berpeluang mendatangkan Pierre-Emerick Aubameyang dari Borussia Dortmund.

BACA JUGA: Waktu Makin Sempit, Syarat Arsenal untuk Lepas Alexis Sanchez Justru Semakin Sulit

Raja gol Dortmund musim lalu tersebut merasa kecewa dengan klub usai Ousmane Dembele dijual ke Barcelona.

Mantan pemain AC Milan tersebut bahkan dikabarkan meminta klub untuk melepasnya setelah Dembele resmi pergi.

Menurut Diariogol.com, Aubameyang tertarik untuk merumput di Liga Spanyol dan bermain satu tim dengan Cristiano Ronaldo.

Aubameyang dapat menjadi penambah daya gedor Madrid yang ditinggal Alvaro Morata ke Chelsea dan James Rodriguez dipinjamkan ke Bayern Muenchen musim ini.

Sempat tak berkembang bersmaa AC Milan, Aubameyang langsung menjadi salah satu striker paling produktif kala berseragam Borussia Dortmund.

Ia sanggup membukukan total 40 gol di semua kompetisi bersama klub Jerman tersebut.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : diariogol.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Skor Tega Warnai Kemenangan Putri KW untuk Pertegas Status Pemain Unggulan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X