(Baca Juga: Misi David Maulana Bawa Timnas U-16 di Kualifikasi Piala Asia U-16)
Dalam empat laga setelahnya di semua kompetisi, Luis Suarez cs. senantiasa meraup poin sempurna, mencetak total 12 gol, dan tak sekali pun kemasukan.
"Jika kami terus menampilkan ritme seperti hari ini, sulit bagi tim mana pun untuk melawan Barcelona," ujar gelandang Barca, Ivan Rakitic kepada Sport, seusai timnya menekuk Juventus 3-0 di Liga Champion.
(Baca Juga: Cara Jose Mourinho Beri Pelajaran pada Pemain Manchester United yang Tampil Mengecewakan)
Mimpi buruk Guaita tentang Barcelona sepertinya belum akan berakhir.
PRAKIRAAN FORMASI
GETAFE (4-4-1-1): 13-Guaita (K); 22-damian, 2-djene, 16-cala 3-antunes (B); 21-fajr, 5-Bergara, 18-arambarri, 23-amath (G); 10-shibasaki (GS); 19-molina (P). Cadangan: 1-Martinez, 4-Bruno Gonzalez, 14- Sergio Mora, 15-Molinero, 7-Jimenez, 12-Portillo, 9-Angel Absen: Pacheco, Gorosito, Manojlovic (cedera). Pelatih: Jose Bordalas
BARCELONA (4-3-3): 1-terstegen (K); 2-semedo, 3-pique, 23-umtiti, 18-alba (B); 4-rakitic, 5-busquets, 8-iniesta (G); 10-messi, 9-suarez, 16-deulofeu (P). Cadangan: 13-Cillessen, 14-Mascherano, 19- Digne, 15-Paulinho, 21-Andre Gomes, 11-Dembele, 17-Alcacer Absen: Arda Turan, Rafinha, Ortola (cedera). Pelatih: Ernesto Valverde.
PREDIKSI
- BOLA 45-55
- Asian Bookie 1 3/4 : 0
- William Hill 1 (8/1) X (5/1) 2 (2/7)
- Betbrain 1 (14,00) X (6,60) 2 (1,31)
Editor | : | Anju Christian Silaban |
Sumber | : | TABLOID BOLA NO. 2.801 |
Komentar