Keempat, gelandang Toni Kroos terlibat dalam 5 gol di 5 penampilan terakhir di ajang Piala Dunia. Ia mencetak 3 gol dan menorehkan 2 assist.
Hal penting kelima, Joshua Kimmich melepaskan 22 operan silang dalam 2 pertandingan Grup F. Hal itu menjadi ia sebagai pemain yang paling sering melakukannya di Piala Dunia 2018.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Weshley Hutagalung |
Sumber | : | BolaSport.com, Bbc.com |
Komentar