Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Titik Balik Kehidupan Kelam Raheem Sterling Berawal di Liverpool

By Eko Isdiyanto - Jumat, 22 Juni 2018 | 21:06 WIB
 Raheem Sterling, pemain sayap timnas Inggris dan Manchester City.
dok-theplayerstribune.com
Raheem Sterling, pemain sayap timnas Inggris dan Manchester City.

Seiring kariernya yang kian cemerlang, Raheem Sterling menemukan kebahagiaan untuk keluarganya.

Setelah sukses dengan timnas U-16 Inggris, karier Raheem Sterling kian menanjak.

Lepas dari Queens Park Ranger, klub besar Merseyside, Liverpool, ingin mendapatkan jasa Sterling muda.

Namun, beberapa masalah hadir jelang kepergian Sterling ke Liverpool.

Sterling tidak mudah pergi meninggalkan begitu saja lingkungan dan para teman baiknya.

Selain itu, jarak antara rumah Sterling cukup jauh hingga membutuhkan waktu 3 jam perjalanan.


Raheem Sterling muda dengan memegang trofi ditangannya.(dok-theplayerstribune.com)

Meski demikian, Sterling merasa Liverpool merupakan kesempatan untuk dirinya fokus pada sepak bola.

"Saya berpikir, ibuku telah mengorbankan hidupnya untuk membawa saya ke sini, saudara saya juga demikian, jadi ini adalah waktu yang tepat untuk saya pergi (ke Liverpool)," kata Sterling.

Selama dua tahun Sterling hanya dapat bertemu dengan ibu dan saudaranya pada hari libur.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : theplayerstribune.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X