Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stadion Kaliningrad, Ramah untuk Pejalan Kaki dan Pesepeda

By Firzie A. Idris - Kamis, 28 Juni 2018 | 20:01 WIB
Jalur pejalan kaki dan jalur sepeda yang lapang di sekitar Stadion Kaliningrad jelang laga Grup G Piala Dunia 2018 antara Inggris dan Belgia pada Kamis (28/6/2018).
FIRZIE A. IDRIS/BOLASPORT.COM
Jalur pejalan kaki dan jalur sepeda yang lapang di sekitar Stadion Kaliningrad jelang laga Grup G Piala Dunia 2018 antara Inggris dan Belgia pada Kamis (28/6/2018).

Sebagai gantinya, jalur pejalan kaki yang besar-besar melingkari stadion.

(Baca Juga: Hernan Crespo Bela Keputusan Argentina yang Terlalu Bergantung kepada Lionel Messi)

Tak seperti stadion-stadion lain di Moskow dan Saint Petersburg, terdapat juga jalur sepeda yang sangat komprehensif.

Area pejalan kaki ini dilengkapi dengan garis merah yang menunjukkan arah ke stadion atau angkutan umum terdekat.

Setiap beberapa belas meter sekali ada marka jalan dan petugas yang siap membantu.

Selain itu, disediakan beberapa tempat parkir sepeda mengingat banyaknya jalur sepeda di daerah stadion.


Tempat parkir sepeda di Stadion Kaliningrad jelang laga Grup G Piala Dunia 2018 antara Inggris dan Belgia pada Kamis (28/6/2018).(FIRZIE A. IDRIS/BOLASPORT.COM)

Kemanan di sekitar stadion juga terhitung ketat.

Sungai yang mengalir di sebelah stadion yang akan menjadi markas FC Baltika, klub lokal Kaliningrad, setelah Piala Dunia itu membuat pihak keamanan mengerahkan perahu- perahu patroli sebagai bentuk pengamanan.


Perahu polisi berpatroli di Sungai Pregolya yang bersebelahan dengan Stadion Kaliningrad, venue laga Grup G Piala Dunia 2018 antara Inggris dan Belgia pada Kamis (28/6/2018).(FIRZIE A. IDRIS/BOLASPORT.COM)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Alami Hari yang Sempurna, James Maddison Akan Kenang Pengalaman Rusak Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X