Allegri juga menilai Barcelona sebagai tim terbaik yang dihuni pemain-pemain berpengalaman dan berkualitas.
"Mereka memiliki Lionel Messi, Andres Iniesta, Luis Suarez, dan Ousmane Dembele dalam tim, itu membuat mereka sulit untuk dikalahkan," kata pelatih berpaspor Italia itu.
Meski tanpa kehadiran Neymar yang hengkang ke Paris Saint-Germain, Barcelona tetap dianggap Allegri sebagai tim terkuat di dunia.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | football-italia.net |
Komentar