Ancelotti langsung tertawa dan menjawab dirinya senang hidupnya diperhatikan oleh rakyat Nigeria.
"Saya tidak tahu. Pertandingan penting besok. Benar jika kami tidak berada di puncak tapi ini masih awal musim," kata Ancelotti.
Simak cuplikan wawancaranya berikut ini.
Nigerian Journalist 1 - 0 Carlo Ancelotti
Ex-#FCBayern boss Ancelotti was confident on his job security before their loss to #PSG pic.twitter.com/REbAlyKRJX
— Yahoo Sport UK (@YahooSportUK) September 28, 2017
Belakangan diketahui, nama reporter tersebut adalah Oma Akatugba. Ia adalah jurnalis dari Omasports.com, sebuah portal media olahraga di Nigeria.
So I met your fav football pundit @Carra23. We had a good laugh about my shoes. pic.twitter.com/HpzlMDIYbl
— Oma Akatugba (@omaakatugba) September 28, 2017
Setelah video tersebut beredar di twitter, dirinya mendapat banyak mention dan namanya dibicarakan dimana-mana.
Ia pun mengaku memiliki perasaaan bercampur saat namanya disebut banyak orang.
I am just here at the bus station in Paris seeing my name or mention everywhere and I am having mixed feelings.
— Oma Akatugba (@omaakatugba) September 28, 2017
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | twitter.com/YahooSportUK |
Komentar