Sempat tertinggal tidak membuat Ikhsan pantang menyerah.
Sebaliknya, dia mulai mengumpulkan poin demi poin hingga akhirnya berbalik unggul dengan skor 11-8.
Setelah jeda gim kedua, Ikhsan semakin memperlihatkan taringnya.
Smash tajam yang menjadi ciri khas mulai dimainkan Ikhsan sehingga berhasil memetik lebih banyak poin daripada lawannya.
Poin pun menjadi 15-10 untuk keunggulan Ikhsan.
Ikhsan terus menampilkan performa apiknya sampai gim kedua berakhir dengan skor 22-20.
Kedudukan pun menjadi 2-0 untuk keunggulan Indonesia.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | - |
Komentar