Kekalahan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto membuat ganda putra Indonesia gagal sapu bersih di hari kedua Hong Kong Open 2017.
Fajar/Alfian menjadi satu-satunya ganda putra yang tersingkir di babak pertama.
Tampil sebagai pemain non-unggulan, siapa sangka jika Brice Leverdez selalu menang di babak awal.
Pasalnya, beberapa nama elit seperti Lee Chong Wei pernah tunduk di tangan Leverdez saat bertemu di babak pertama.
4. Ini Dasar IBL Memberi Hukuman Seumur Hidup kepada Pelaku Match Fixing
Isu adanya pengaturan pertandingan membuat IBL memberi hukuman kepada klub dan pemain yang bersangkutan.
(Baca Juga: Ini Alasan Viktor Axelsen Mundur dari Hong Kong Open 2017)
Melalui surat keputusan resmi, IBL memberi sanksi larangan terlibat dalam kegiatan basket bagi beberapa nama.
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar