Pada laga selanjutnya, PB Djarum kembali unggul lewat pasangan ganda putra I Putu Pande Sheva Brahmantya Putra/Rahmad Julio Rafli Ritonga.
(Baca Juga: Kalahkan Djarum Kudus, Putri Exist U-17 Juarai Superliga Junior 2017)
Mereka berhasil mengalahkan Arya Adi Saputra/Geovani Fevta Wijaya dengan skor 21-9, 21-13.
Namun, lagi-lagi skor menjadi imbang 2-2 setelah M Iqbal menaklukkan Muhammad Asqar Harianto dengan skor 18-21 21-6 21-15.
Laga kelima terpaksa digelar sebagai penentuan, dan Bernadus Bagas Kusuma Wardana/Dwiki Rafian Restu berhasil memastikan PB Djarum sebagai juara.
Bagas/Dwiki meraih kemenangan 21-9, 21-12 atas Christhoper David Wijaya/Muhammad Yusuf Maulana.
Editor | : | Ignatius Wijayatmo |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar