Partisipan yang finis di acara ini akan mendapatkan finisher tee dan medali penamat.
"Pace yang kami terapkan akan berada di angka 25-30 km/jam," tutur Ade.
"Tapi di lapangan tentu saja semua itu bisa berubah. Yang pasti, kami akan mengutamakan keamanan, kenyamanan, dan membuat partisipan dalam event ini bersenang-senang," tutup Ade.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar