Menurut Okuhara dirinya terlalu fokus pada pertandingan dan meraih satu demi satu poin.
(Baca Juga: Mantan Pelatih Taufik Hidayat Dikabarkan Mundur karena Isu Gaji, Ini Bantahan Federasi Bulu Tangkis India)
"Pada paruh terakhir gim penentuan saya yakinkan diri sendiri bahwa saya ingin bermain lebih, saya dapat bermain lebih."
Usaha dan kerja keras Okuhara pun terbayar dengan kemenangan dan menjadi tunggal putri pertama Jepang yang menjuarai BWF World Championships.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ignatius Wijayatmo |
Sumber | : | Badminton Unlimited |
Komentar