"Mereka bisa menjadi motivator bagi petenis saat ini," imbuhnya.
Tentang Asian Games 2018, dimana Indonesia akan menjadi tuan rumah Rildo berharap tenis bisa kembali menuai prestasi di ajang multi event tingkat Asia yang sempat terhenti sejak sepuluh tahun terakhir.
"Targetnya dapat medali dulu, apa pun itu. Tapi kami cukup tahu diri karena yang bakal dihadapi adalah lawan-lawan dari Cina, Jepang, Korea, Taipei, Uzbekistan dan Kazakhstan yang tidak hanya kuat di kawasan Asia namun juga sudah berbicara di tingkat dunia," jelasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Tribunnews.com |
Komentar