Tennys Sandgren kemudian mencoba untuk bangkit pada set kedua, namun dirinya harus kembali tertinggal 0-2 di awal laga.
Namun, petenis Amerika Serikat itu sukses bangkit bahkan mampu memaksakan set kedua dilanjutkan ke babak tie break.
Pada saat tie break, Hyeon Chung berhasil memenangkannya dengan unggul tipis 7-5.
Set ketiga seakan berjalan mudah bagi Chung yang berhasil mengakhiri pertandingan dengan skor 6-3.
Di babak final Australian Open 2018 nanti, Hyeon Chung akan melawan pemenang laga perempat final lainnya antara Tomas Berdych dan Roger Federer.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | ausopen.com |
Komentar