Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Dia Negara-negara yang Lolos ke Putaran Final Piala Thomas-Uber 2018

By Any Hidayati - Senin, 19 Februari 2018 | 13:32 WIB
Tim bulu tangkis putra Indonesia berpose dengan piala yang didapat sebagai juara pada Kejuaraan Beregu Asia di Stadium Sultan Abdul Halim, Alor Setar, Kedah, Malaysia, Minggu (11/2/2018).
BADMINTON INDONESIA
Tim bulu tangkis putra Indonesia berpose dengan piala yang didapat sebagai juara pada Kejuaraan Beregu Asia di Stadium Sultan Abdul Halim, Alor Setar, Kedah, Malaysia, Minggu (11/2/2018).

(Baca Juga: Fernando Alonso Ingin Pertahankan Semangat Tak Pantang Menyerah Milik McLaren)

Sementara itu, berbeda dengan jatah tiket yang disediakan untuk wilayah Asia dan Eropa, tiga benua lain yakni Afrika, Oceania, dan Amerika, masing-masing hanya punya satu slot untuk berada pada putaran final Piala Thomas-Uber 2018.

Tim putra-putri Kanada menjadi pemilik tiket terakhir menuju Piala Thomas-Uber 2018 yang akan berlangsung di Bangkok, Thailand, 20 27 Mei mendatang.

Tiket menuju ke Negeri Gajah Putih digenggam skuat putra-putri Kanada setelah sama-sama berhasil mengalahkan tim putra-putri Amerika Serikat (AS) pada laga final, Minggu (18/2/2018).

Dilansir BolaSport.com dari situs resmi BWF, baik tim putra maupun skuat putri Negeri Maple tersebut sukses menang atas AS dengan skor telak, 3-0.

(Baca Juga: Marc Marquez: Saya Lambat Kalau Anda Hanya Melihat Waktu Putarannya)

Berikut daftar negara yang akan tampil pada putaran Piala Thomas-Uber 2018 di Bangkok, Thailand, 20-27 Mei mendatang.

Kualifikasi Kategori
Piala Thomas Piala Uber
Juara Bertahan
 Denmark
 China
Tuan Rumah
 Thailand
 Thailand
Afrika
 Algeria
 Mauritius
Asia
 Indonesia

 China

 Malaysia

 Korea Selatan
 Jepang

 Korea Selatan

 Indonesia

 Taiwan
Eropa
 Jerman

 Prancis

 Inggris

 Rusia
 Denmark

 Jerman

 Rusia

 Spanyol
Oceania
 Australia
 Australia
Amerika  
 Kanada
 
 Kanada
Berdasarkan Peringkat
 Taiwan

 Jepang

 India
 India

 Malaysia

 Hong Kong

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Suka Persaingan, Gelandang Borneo FC Optimis Masuk Skuad Final Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136