Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelar Ke-97 Sepanjang Karier Tenis Roger Federer Didapat di Rotterdam

By Any Hidayati - Senin, 19 Februari 2018 | 15:49 WIB
Roger Federer setelah sukses mengalahkan Tomas Berdych pada babak perempat final Australian Open 2018 yang digelar Rabu (24/1/2018).
twitter.com/australianopen
Roger Federer setelah sukses mengalahkan Tomas Berdych pada babak perempat final Australian Open 2018 yang digelar Rabu (24/1/2018).

Federer memulai karier tenis profesionalnya pada 1998.

Sejak saat itu, berbagai gelar juara mulai dari level open, masters, hingga Grand Slam, berhasil dia raih.

Meski begitu, perjalanan karier Federer tak melulu bergelimang prestasi.

Suami dari Mirka Federer itu juga sempat mengalami masa-masa sulit akibat cedera yang membebat.

Pada 2016, Federer bahkan harus naik meja operasi untuk memulihkan cedera lututnya.

Tak hanya itu, ayah dari dua pasangan anak kembar, Myla Rose-Charlenne Riva dan Leo-Lenny, juga melalui serangkaian terapi untuk memulihkan cederanya.

(Baca Juga: Dulu Beri Peringatan, Kini Conor McGregor Dukung Keputusan Floyd Mayweather untuk Tidak Ikuti Jejaknya)

Pasca-pulih dari cedera dan menyadari usianya tak lagi muda, Federer kemudian mengatur ulang jadwal kompetisinya untuk 2017.

Hasilnya pun efektif.

Federer yang lebih selektif memilih turnamen, sukses meraih dua gelar Grand Slam pada tahun itu, yakni Australian Open dan Wimbledon.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Klub Milik Orang Indonesia Dibobol Gol Kilat Eks Man United, Como 1907 Kena Hajar Napoli

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X