Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andy Murray Bisa Kembali Bertanding pada Musim Lapangan Rumput 2018 Dimulai

By Diya Farida Purnawangsuni - Kamis, 1 Maret 2018 | 15:42 WIB
Petenis Inggris Raya, Andy Murray, bereaksi saat menghadiri konferensi pers setelah kekalahannya dari Sam Querrey (AS) pada babak perempat final Wimbledon di All England Tennis Club in Wimbledon, London, Rabu (12/7/2017).
JOE TOTH/AFP PHOTO
Petenis Inggris Raya, Andy Murray, bereaksi saat menghadiri konferensi pers setelah kekalahannya dari Sam Querrey (AS) pada babak perempat final Wimbledon di All England Tennis Club in Wimbledon, London, Rabu (12/7/2017).

Mantan petenis tunggal putra nomor satu dunia, Andy Murray, berencana kembali ke lapangan untuk berlatih pada akhir Maret mendatang.

Dengan begitu, Murray diprediksi bisa kembali berkompetisi ketika pertandingan musim lapangan rumput (grass-court season) dimulai pada Juni mendatang.

Murray, 30 tahun, menepi dari kompetisi tenis ATP World Tour sejak turnamen Wimbledon 2017 karena cedera pinggul.

Dia lalu memutuskan untuk menjalani operasi di Melbourne, Australia, pada 8 Januari lalu.

Baca juga: Momen Terindah Roger Federer di Dubai Dipastikan Pupus pada 2018

"Saya jelas tidak ingin terburu-buru dengan apapun. Saya tidak akan berusaha untuk kembali sesegera mungkin," ucap Murray setelah menjalani operasi, dilansir BolaSport.com dari BBC, Kamis (1/3/2018).

"Saya juga akan mengambil waktu untuk memastikan bahwa proses pemulihan berjalan baik dan memastikan bahwa operasinya betul-betul sukses," kata Murray lagi.

Sementara itu, salah satu orang yang dekat dengan Murray mengonfirmasi bahwa fase awal pemulihan pasca-operasi pinggul petenis Inggris Raya itu berjalan baik.

Murray juga telah kembali ke pusat kebugaran (gym) untuk menjalani latihan ringan di atas sepeda statis.

Selain itu, pemegang tiga titel Grand Slam tersebut juga melakukan pilates yang bisa membantu mengembalikan fleksibilitas tubuh.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Demetrious Johnson: Kepindahan ke ONE Championship adalah Keputusan Terbaik dalam Karier Saya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136