Tak hanya sepak bola di dunia nyata saja yang dibuat kompetisi atau turnamen.
Indonesia yang terkenal dengan para gamers handalnya memanfaatkan momen berkembangnya E Sports tanah air dengan baik.
Di Indonesia sudah ada kompetisi reguler yang mempertemukan para pemain FIFA 18 yang bernama Indonesia Virtual Pro League (IVPL).
Tak hanya di level lokal, kompetisi E-Sports telah merambah ke dunia Internasional.
Seperti FUT Champions Cup ini misalnya, yang akan digelar di Manchester, Inggris pada 13-15 April 2018.
Turnamen ini merupakan ajang yang akan meramaikan kompetisi di level yang lebih tinggi lagi, yaitu FIFA eWorld Cup 2018.
(Baca Juga: VIDEO - Begini Aksi Ultras Lechia Gdansk Saat di Stadion, Tak Kalah dari Suporter Indonesia)
Editor | : | Fabianus Riyan Adhitama |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar