"Sebagai tim yang akan main pada babak play-off dalam beberapa minggu ke depan, kami harus memaksimalkan segi pertahanan," kata Dwane Casey.
Toronto Raptors memang sudah dipastikan lolos ke babak play-off karena berhasil memuncaki klasemen Wilayah Timur dengan catatan 55 kali menang dan 22 kali kalah.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Sportsnet.ca |
Komentar