Pada gim pertama, Shi yang menjadi unggulan keempat sukses meraih kemenangan dengan skor telak 21-3.
(Baca Juga: Lucas Matthysse: Saya Sudah Siapkan Peti Mati untuk Manny Pacquiao)
Sementara pada gim kedua, pertandingan dihentikan saat kedudukan 6-2 untuk keunggulan Shi.
LDK retired di skor 3-21 2-6. Cepat sembuh yaa#BAC2018
— Badminton Talk (@BadmintonTalk) April 25, 2018
Lee Dong-keun juga dilaporkan mundur dari pertandingan tersebut.
Alhasil, Shi Yuqi juga sukses melaju ke babak kedua.
Selanjutnya, pertandingan babak kedua Kejuaraan Asia 2018 akan digelar pada Kamis (26/4/2018).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | tournamentsoftware.com |
Komentar