Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Asia 2018 - Hanya Bermain 5 Menit, Pasangan Ganda Putri Ini Sukses Kalahkan Unggulan ke-6

By Susi Lestari - Rabu, 25 April 2018 | 14:51 WIB
Pasangan ganda putri bulu tangkis Korea Selatan, Lee So-hee (kanan) dan Shin Seung-chan, dalam jumpa pers seusai laga semifinal Indonesia Masters 2018 menghadapi Greysia Polii/Apriyani Rayahu di Istora Senayan, Jakarta Selatan, pada Sabtu (27/1/2018).
VERDI HENDRAWAN/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda putri bulu tangkis Korea Selatan, Lee So-hee (kanan) dan Shin Seung-chan, dalam jumpa pers seusai laga semifinal Indonesia Masters 2018 menghadapi Greysia Polii/Apriyani Rayahu di Istora Senayan, Jakarta Selatan, pada Sabtu (27/1/2018).

Pebulu tangkis ganda putri Jepang, Naoko Fukuman/Kurumi Yonao, sukses meraih tiket babak kedua Kejuaraan Asia 2018.

Uniknya, Fukuman/Yonao, berhak melaju ke babak 16 besar setelah melakoni pertandingan yang hanya berlangsung selama lima menit.

Pada pertandingan babak pertama yang digelar di Wuhan Sports Center, Wuhan, China, Rabu (25/4/2018), Fukuman/Yonao ditantang ganda putri unggulan enam dari Korea Selatan, Lee So-hee/Shin Seung-chan.

Ditantang unggulan enam, Fukuman/Yonao mampu unggul di awal-awal pertandingan dengan skor 5-2.

(Baca Juga: Kejuaraan Asia 2018 - Baru Datang ke Wuhan, Ahsan/Hendra Harus Langsung Bertanding dan Berakhir dengan Nasib Seperti Ini)

Sayangnya, perolehan skor tersebut tidak berubah.

Seperti dilansir BolaSport.com dari Tournament Software, pertandingan keduanya dihentikan karena Lee/Shin dinyatakan mengundurkan diri atau retired.

Dengan demikian, Fukuman/Yonao berhak atas tiket babak kedua.

Selain pasangan Fukuman/Yonao, ada pula wakil di sektor tunggal putra yang pertandingannya dihentikan di tengah jalan.

Pertandingan Shi Yuqi (China) melawan Lee Dong-keun dihentikan beberapa saat setelah gim kedua dimulai.

Pada gim pertama, Shi yang menjadi unggulan keempat sukses meraih kemenangan dengan skor telak 21-3.

(Baca Juga: Lucas Matthysse: Saya Sudah Siapkan Peti Mati untuk Manny Pacquiao)

Sementara pada gim kedua, pertandingan dihentikan saat kedudukan 6-2 untuk keunggulan Shi.

Lee Dong-keun juga dilaporkan mundur dari pertandingan tersebut.

Alhasil, Shi Yuqi juga sukses melaju ke babak kedua.

Selanjutnya, pertandingan babak kedua Kejuaraan Asia 2018 akan digelar pada Kamis (26/4/2018).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X