Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Roger Federer Kembali Jadi Nomor 1 Dunia meski Absen sejak Maret

By Delia Mustikasari - Senin, 14 Mei 2018 | 19:22 WIB
Roger Federer Merayakan Titel Grand Slam ke-20 nya pada 29 Januari 2018.
BEN SOLOMON/AUSOPEN
Roger Federer Merayakan Titel Grand Slam ke-20 nya pada 29 Januari 2018.

Petenis putra asal Swiss, Roger Federer, kembali menduduki peringkat nomor satu dunia meski belum berkompetisi lagi sejak Maret 2018.

Dalam rilis daftar peringkat ATP terbaru, Senin (14/5/2018) yang dilansir BolaSport.com dari NDTV, Federer menggeser posisi Rafael Nadal (Spanyol) setelah Nadal terhenti pada perempat final Madrid Open 2018 yang berakhir Minggu (13/5/2018).

Sebelumnya, Federer menjadi petenis nomor satu dunia seusai memenangi laga perempat final turnamen Rotterdam Open 2018 atas Robin Haase (Belanda), 16 Februari lalu.

Kali terakhir Federer menyandang status pemain nomor satu dunia ialah pada 2012, tepatnya pada 9 Juli 2012, seusai menjuarai turnamen Grand Slam di Inggris, Wimbledon.

Sementara itu, Novak Djokovic (Serbia) turun enam posisi ke peringkat ke-18 setelah menelan kekalahan pada babak kedua Madrid Open.

Bagi Djokovic, ini merupakan ranking terendah yang dia dapat dalam kariernya sejak Oktober 2006.

(Baca juga: Mobil yang Dikendarai Legenda Formula 1 Ini Terjual Rp 68 Miliar)

Adapun juara Madrid Open 2018, Alexander Zverev (Jerman) tetap berada di urutan ketiga dunia.

Runner-up Madrid Open, Dominic Thiem (Austria) turun ke peringkat ke-8 dunia meskipun dia mengalahkan Nadal dalam perjalanan menuju babak final.

Petenis yang peringkatnya naik cukup signifikan adalah semifinalis Madrid Open, Denis Shapovalov (Rusia).


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : sports.ndtv.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Menit ke-70 Runtuhkan Penampilan Apik Jay Idzes dkk, Pelatih Venezia: Hasil yang Tak Pantas, Bikin Frustrasi!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136