Adapun China memuncaki klasemen setelah meraih kemenangan telak atas Prancis 5-0 pada pertandingan yang digelar pada sesi pagi.
Greysia Polii dkk selanjutnya akan menghadapi Prancis pada Selasa (22/5/2018) mulai pukul 09.00 WIB.
Berikut hasil lengkap pertandingan tim Uber Indonesia dengan Malaysia.
(Tunggal Putri 1) Fitriani vs Soniia Cheah 21-10, 17-21, 14-21
(Ganda Putri 1) Greysia Polii/Apriyani Rahayu vs Yea Ching Goh/Lee Meng Yean 21-13, 21-14
(Tunggal Putri 2) Gregoria Mariska Tunjung vs Goh Jin Wei 22-20, 21-16
(Ganda Putri 2) Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta vs Chow Mei Kuan/Vivian Hoo 24-22, 20-22, 21-12
(Tunggal Putri 3) Ruselli Hartawan vs Selvaduray Kisona 23-21, 21-23, 13-21
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | tournamentsoftware.com |
Komentar